Seputarternakin || Cara Berternak Ikan Nila Untuk Pemula - Sebelum anda berternak ikan nila sebaiknya anda harus jeli dan tahu betul tentang ikan tersebut nah disini anda bisa tahu tentang ikan nila dan cara berternak ikan nila.Ikan Nila merupakan salah satu jenis ikan yang sangat lezat dan nikmat ikan ini juga sangat banyak kita temui di sekitar kita baik di pedesaan maupun diperkotaan banyak sekali warung makanan yang menjajakan menu ikan nila karna rasanya yang nikmat dan lezat pastinya.
Ikan Nila adalah sejenis ikan konsumsi air tawar. Ikan ini diintroduksi dari Afrika, tepatnya Afrika bagian timur, pada tahun 1969, dan kini menjadi ikan peliharaan yang populer di kolam-kolam air tawar di Indonesia sekaligus hama di setiap sungai dan danau Indonesia. Nama ilmiahnya adalah Oreochromis niloticus, dan dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Nile Tilapia.
Ikan Nila juga sangatlah pas diolah dengan berbagai macam bentuk olahan seperti ikan nila goreng dengan sambal tomat,sambal ijo, sambal terasi,sambal bawang, sambal leunca dan lainnya.Dilihat dari beberapa segi ekonomi, Berternak Ikan Nila sangat menguntungkan. Karena ikan nila sangat laku di pasaran dan pada warung-warung makan, atau Anda dapat Berternak sendiri dengan cara praktis berikut ini,atau memasaknya sendiri, kemudian menjualnya dalam bentuk yang masih mentah maupun bisa secara matang. Itulah sebabnya pada artikel kali ini admin memilih ulasan resensi Cara Berternak Ikan Nila Untuk Pemula yang bisa anda lakukan dirumah anda pastinya.
Langkah Pertama
Siapkan media kolam atau tempat untuk Berternak Ikan Nila anda bisa menggunakan beberapa media seperti :
Anda bisa memilih beberapa media diatas dan sesuaikan dengan kondisi lingkungan anda dan bila anda sudah memeilih media yang pasti anda juga perlu mempersiapkan bebera indukan ikan nila dan untuk memelih indukan anda harus selektif dan usahakan jangan sampai sembarangan
Anda bisa mencampur antara indukan jantan dan betina lebih dari 2 dan bisa langsung anda campur dalam satu kolam berikan pakan secara teratur agar ikan nila anda bisa cepat berproduksi dan bekembang baik mungkin hanya itu saja informasi yang bisa saya berikan kepada anda dan semoga apa yang saya tulis di artiket ini bisa bermanfaat dan semoga sukses selalu.
Terima kasih atas kunjungan anda di blog ini semoga apa yang bisa saya bagikan kepada anda bisa menambah wawasan anda dan bila anda mempunyai pengalaman yang lebih silahkan anda bisa berbagi komentar dibawah ini terim kasih atas waktunya semoga bermanfaat. Amin.....
Ikan Nila Betina
Ikan Nila Jantan
Perbedaan Kelamin
Anda bisa mencampur antara indukan jantan dan betina lebih dari 2 dan bisa langsung anda campur dalam satu kolam berikan pakan secara teratur agar ikan nila anda bisa cepat berproduksi dan bekembang baik mungkin hanya itu saja informasi yang bisa saya berikan kepada anda dan semoga apa yang saya tulis di artiket ini bisa bermanfaat dan semoga sukses selalu.
Terima kasih atas kunjungan anda di blog ini semoga apa yang bisa saya bagikan kepada anda bisa menambah wawasan anda dan bila anda mempunyai pengalaman yang lebih silahkan anda bisa berbagi komentar dibawah ini terim kasih atas waktunya semoga bermanfaat. Amin.....
Cara Berternak Ikan Nila Untuk Pemula
4/
5
Oleh
era_hidayah