Minggu, 19 Februari 2017

Cara Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton

Seputarternakin|Cara Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton - Halo sobat bagaimana keadaan kalian hari ini pastinya dalam keadaan sehat selalu pastinya dan kali ini admin akan bagikan sebuah peluanbg usaha yang cukup menjanjikan yaitu Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton yang mana artikel yang kemarin telah admin bagikan tentang Cara Perawatan Lele Pada Musim Kemarau dan Cara Membuat Pakan Alternatif Yang Ekonomis. Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok adalah peluang usaha yang sangat menjanjikan karna sangat praktis dan pastinya awet dan tahan lama cukup dengan modal sekali dan bisa dipakai untuk seterusnya.

Ikan Lele merupakan salah satu ikan yang bisa di kreasikan banyak macam dan berbagai menu makanan dan macam masakan seperti pecel lele,gulai ikan lele  kripik lele dan masih banyak yang lainya maka dari itu melihat akan kebutuhan ikan lele sangatlah banyak dan bisa dibuat bermacam-macam aplikasi makanan untuk itu Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok adalah salah satu peluang usaha yang sangat menggiurkan dan banyak dari restoran besar bahkan sampai warung pinggir jalan banyak kita temui masakan yang menggunkan menu ikan lele dan pastinya Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok sangatlah menguntungkan dan menjanjikan keuntungan yang besar.

Tehnik Kolam Tembok atau Beton

Tehnik Kolam Tembok atau Beton

Tehnik Kolam Tembok atau Beton

Baca Juga:

Adapun hal-hal yang perlu diperhatikan yaitu pada waktu anda ingin melakukan Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton adalah dengan mempersiapkan lokasi dan kemiringan pembuangan air dengan kemiringan 5 drajat.Pipa pembuangan haruslah bisa membuang kotoran apasaja yang terdapat dalam kolam di lantai dasar,karna di dalam lantai dasar kolam biasanya terdapat banyak sekali endapan-endapan atau kotoran ikan yang biasanya sangat susah untuk dibuang dan harus bisa ikut terbuang pada waktu pergantian air.Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton sangatlah digemari oleh para petani karna kolam ini terbukti awet dan tahan lama.

Namun untuk Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton memang kita sedkit lebih besar dalam mengeluarkan modal,akan tetapi meskipun begitu kita bisa menikmati hasilnya dengan memuaskan karna kita tidak perlu lagi menambah modal dalam pembuatan atau pembenahan kolam karna terbukti awet dan tahan lama.Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton sudah terbukti tentang keamanannya yang bisa menguntungkan para peternak ikan lele dengan hasil yang melimpah karna sudah tidak lagi berfikir untuk menambah modal kolam.

 Kolam Tembok atau Beton


 Kolam Tembok atau Beton

Disarankan untuk anda agar menambah jaring atau waring pada pinggir kolam hal ini dibutuhkan karna untuk mengatasi ikan yang meloncat keatas kolam dan juga untuk mengatasi hewan-hewan atau predator lain yang mengancam dari luar kolam,Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton mengharuskan anda untu lebih sering mengganti air ketika air kolam sudah terlihat kotor hal ini disebabkan sisa atau kotoran ikan yang tidak bisa terserap kolam dan bila air kotor dan bau maka pertumbuhan ikan juga akan terganggu dan terhambat.

Dan demikianlah informasi yang bisa admin berikan kepada anda semua dan semoga bisa bemanfaat dan terima kasih atas kunjungan anda,bila anda ada keluhan atau mungkin lebih berpengalaman silahkan anda bisa berbagi ilmu disini anda bisa komentar dibawah ini dan semoga anda sukses selalu

Related Posts

Cara Budidaya Ikan Lele Kolam Tembok atau Beton
4/ 5
Oleh

1 komentar: